Sosialisasi

Rakor Pencermatan DCS Anggota DPRD Kab. Pulau Morotai dan Sosialisasi Keputusan KPU RI No. 996 Tahun 2023

Pulau Morotai -Bertempat di Kantor KPU kab. Pulau Morotai, Sabtu, (05/08) KPU Kab. Pulau Morotai melaksanakan Kegiatan Rapat Koordinasi Pencermatan Daftar Calon Sementara Anggota DPRD Kab. Pulau Morotai pada Pemilu Tahun 2024 dan Sosialisasi Keputusan KPU RI No. 996 Tahun 2023.

Kegiatan dipimpin oleh ketua KPU Kab. Pulau Morotai, Irwan Abbas, dan didampingi oleh Anggota KPU Kab. Pulau Morotai, Faisal Aba, Arfandi Iskandar Alam, serta Iswan Muhammad.

Hadir dalam kegiatan ini, Pimpinan Parpol serta Admin Silon DPRD Kab. Pulau Morotai.

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 575 kali